Alocasia : Nama Tanaman

Tanaman Alocasia atau yang lebih dikenal dengan nama Bira. Tanaman ini mempunyai batang daun yang kokoh untuk menunjang daunnya yang lebar. Tulang daun tanaman ini berwarna pucat. Alocasia sangat peka terhadapt suhu udara, sehingga tidak cocok ditempatkan di dalam ruangan.

Alocasia : Nama Tanaman

Informasi Umum Tanaman Alocasia

  • Alocasia sanderiana = Kris Plant warna daun hijau metalik dengan batas berlekuk.
  • A. amazonica, jenis ini lebih mudah ditemukan , warna daun lebih tua sangat kontras dengan tulang daunnya yang putih. 


Tips Perawatan Tanaman Alocasia

  • Suhu hangat, minimal 60 F 
  • Ternaungi dari cahaya 
  • Pengairan: jaga media tetap lembab 
  • Penggantian media : 1 tahun sekali 
  • Perbanyakan : pemisahan tanaman 


Share this

Related Posts

Previous
Next Post »